Siapakah Ahlul Qur’an Yang Sebenarnya?

SIAPAKAH AHLUL QUR’AN YANG SEBENARNYA? Oleh: Deden Muhammad Makhayaruddin Kita sering mendengar sebutan Ahlul Qur’an. Terdiri dari kata ahl (أَهْلُ), artinya keluarga, dan kata al-qur’ân (القُرأن), artinya Al-Qur’an. Jadi, Ahlul Qur’an adalah Keluarga Al-Qur’an. Meraka disebut keluarga Allah dari manusia. Berdasarkan hadits yang diriwayatkan oleh Ibn Majah (w. 273 H.) dan Imam Ahmad (w. 241 … Continue reading “Siapakah Ahlul Qur’an Yang Sebenarnya?”

Mengapa Banyak Kiyai Merokok

MENGAPA BANYAK KIYAI MEROKO? Oleh: Deden Muhammad Makhyaruddin Terlebih dahulu saya sarankan agar tulisan saya ini tidak dipercaya bulat-bulat. Soalnya bukan tahu. Tapi boleh juga dipercaya, asalkan kotak-kotak, tidak bulat. Wkwkwk… Juga boleh tidak dibaca sama sekali. Karena hanya berupa ungkapan kecil dari sebuah keresahan besar yang belum sampai ditemukan jawabannya. Tapi saya jamin referensinya … Continue reading “Mengapa Banyak Kiyai Merokok”

Membelah Fajar Peradaban

MEMBELAH FAJAR PERADABAN (Tafsir Surah al-Falaq Ayat 1) Oleh: Deden Muhammad Makhyaruddin قُلْ أَعُوذُ بِرَبِّ الْفَلَق Katakan, aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh. Dalam mushhaf Al-Qur’an yang bersanad ke ulama Kufah, setiap surat diawali dengan basmalah kecuali surah al-Taubah. Tentunya termasuk surah al-Falaq ini. Imam Ibrahim al-Biqâ‘i (w. 885 H.), dalam tafsir Nazhm al-Durar, … Continue reading “Membelah Fajar Peradaban”

Urgensi Bahasa Arab (Ilmu Nahwu) Dalam Membangun Peradaban

URGENSI BAHASA ARAB (ILMU NAHWU) DALAM MEMBANGUN PERADABAN Oleh: Deden Muhammad Makhyaruddin Bahasa Arab adalah bahasa yang dipilih Allah untuk Islam. Ilmu-ilmu bahasa Arab di tengah ilmu-ilmu Islam yang lain ibarat lidah di antara anggota-anggota tubuh manusia. Tak berlebihan tampaknya kita katakan bahasa Arab ibarat jantungnya ilmu-ilmu Islam. Karena merupakan bahasa perdamaian yang tinggi. Allah … Continue reading “Urgensi Bahasa Arab (Ilmu Nahwu) Dalam Membangun Peradaban”

“Pribumi” Dalam Al-Quran Adalah Rasulullah

 “PRIBUMI” DALAM AL-QURAN ADALAH RASULULLAH Oleh: Deden Muhammad Makhyaruddin Ramai di media sosial tentang masalah pribumi. Saya pun terpancing. Fikiran saya gatal ketika murojaah sampai kepada ayat yang menyimpan pejelasan tentang pribumi. Pribumi dalam bahasa inggris disebut native. Bahasa Al-Quran yang menunjuk pada pengertian pribumi adalah al-ummiy (الْأُمِّيّ). Rasulullah Saw dalam Al-Quran disebut Nabi yang … Continue reading ““Pribumi” Dalam Al-Quran Adalah Rasulullah”